Sabtu, 20 Agustus 2016

13 Model Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Desain rumah minimalis – Siapa sih yang gak senang kalau punya rumah pribadi dengan model masa kini yang indah dan nyaman, hal tesebut sudah pasti menjadi impian bagi anda untuk memilikinya. Di era modern serta berkembangnya jaman, biaya pembangunan semakin meningkat dan tentunya dari hal tersebut mendorong anda untuk mempunyai sebuah rumah impian yang bergaya minimalis. Selain biayanya ringan, rumah minimalis juga cocok diterapkan pada lahan yang sempit trutama daerah perkotaan. Rumah minimalis memiliki bangunan yang unik dan modern serta bangunan dapat disesuaikan dengan kebutuhan penghuninya.

Pada kesempatan kali ini kumpulan desain rumah akan memberikan beberapa contoh model rumah minimalis type 45 untuk 1 lantai dengan gaya modern yang elegan. Dengan desain interior serta eksterior yang tampil mempesona dan mewah. Meskipun rumah tersebut minimalis tetapi tidak kalah indahnya dengan model rumah mewah yang besar. Rumah minimalis memiliki banyak desain, mulai dari sederhana, modern, hingga klasik. Dari banyaknya pilihan anda bisa memilih gambaran model rumah mana yang anda sukai untuk anda terapkan. Nah untuk itu langsung saja anda simak di bawah ini mengenai model desain rumah tersebut.

Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45


Inilah beberapa model rumah minimalis type 45 modern dengan gaya masa kini yang sangat menarik dan tampil lebih mewah, diantaranya :

Model Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Model Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Model Foto Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Model Terbaru Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Dalam membuat sebuah desain rumah minimalis, hal terpenting agar tampil lebih menarik adalah perpaduan warna. Dengan memakai warna abu abu, putih dan krem selalu di utamakan dalam setiap pemilihan warna. Agar bisa lebih terlihat menonjol pada rumah tersebut, anda bisa memilih warna yang menonjol, serta sebagai pemanis anda bisa menggunakan warna hijau. Apabila anda bingung dengan pemilihan interior warna cat rumah, anda bisa melihatnya disini, contoh warna desain interior menarik. Akan tampak lebih asri lagi apabila didepan rumah di beri taman minimalis, untuk contoh tamannya anda bisa melihat disini, contoh taman rumah minimalis terindah.

Contoh Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Contoh Model Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Contoh Gambar Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Contoh Foto Desain Rumah Minimalis 1 Lantai Type 45

Cirri khas dari sebuah rumah minimalis yaitu berupa permainan garis serta kolaborasi warna pada rumah tersebut. Pada rumah minimalis memiliki desain yang simpel sehingga banyak sekali orang hingga keluarga kecil mencari dan menerapkan model rumah minimalis. Untuk model rumah minimalis tentunya sangat banyak sekali, namun anda bisa membuat rumah minimalis sesuai luas lahan yang anda punyai atau juga melihat besarnya dana yang anda miliki. Selian itu rumah minimalis type 45 merupakan pilihan yang tepat untuk anda yang memiliki keterbatasan dan maupun lahan.

Contoh Desain Rumah Minimalis Terbaru

Desain Rumah Minimalis Terbaru

Ganbar Desain Rumah Minimalis Modern

Foto Desain Rumah Minimalis Modern

Desain Rumah Minimalis Modern

Pada bangunan rumah minimalis type 45 memang membutuhkan sentuhan khusus supaya rumah yang kecil tersebut bisa nampak luas dan berfungsi dengan baik. Apabila anda kreatif untuk mendesain rumah, anda bisa menempatkan setiap ruangan agar fungsinya lebih efektif, atau anda juga bisa menyewa arsitektur jika anda kurang lihai dalam mendesain rumah. Untuk desain rumah tersebut agar tidak saling tumpang tindih anda bisa membuat denah ruang supaya aktifitas didalam rumah tersebut menjadi lebih nyaman dan lancar.

Baca juga : Contoh rumah minimalis 1 lantai type 36

Itulah tadi 13 model desain rumah minimalis 1 lantai type 45 yang sangat memukau serta tampl indah dan modern yang bisa anda jadikan referensi dikemudian hari ketika ingin membangun sebuah rumah idaman. Selain desain diatas masih banyak lagi model desain yang bisa anda lihat pada blog ini. Sekian dari artikel ini dan semoga bermanfaat untuk anda semua.